Sewa Eksevator Cikarang
Cikarang merupakan kawasan yang cukup luas dengan lahan yang kosong sangat cocok untuk pembangunan rumah, jalan tol, hingga pembuatan gedung. Untuk itu penting mengetahui perusahaan yang menyediakan layanan penyewaan alat berat.
Kobaindo merupakan salah satu layanan sewa alat berat yang terintergrasi di Cikarang. Kobaindo memiliki armada alat berat yang berkualitas dan tim yang handal. Menyediakan solusi yang tepat untuk berbagai proyek, mulai dari konstruksi dan pekerjaan sipil, tambang, perkebunan, hingga berbagai proyek lainnya.
Jenis-Jenis Excavator dan Fungsinya
1. Micro/mini PC40, PC45, PC-50
Jenis excavator ini tergolong dalam kategori excavator mini. Excavator ini ramping dan lincah, yang cocok untuk proyek-proyek yang tidak terlalu besar. Umumnya digunakan pada proyek pembangunan rumah ataupun gedung.
2. Standard PC70, PC-75
Jenis excavator ini termasuk kategori midi atau menengah. Dengan bentuknya yang lumayan besar, excavator ini lebih sering digunakan. Fungsinya seperti untuk pembuatan gedung, jalan, pertambangan, dan proyek-proyek lainnya.
3. Medium PC-200, PC-280
Excavator ini termasuk kategori besar. Umumnya digunakan pada proyek-proyek besar, seperti pertambangan, pembangunan jalan tol, penggalian, dan proyek-proyek lainnya.
Penggunaan Excavator
1. Pembangunan rumah
Pada proyek pembangunan rumah saat ini sudah umum menggunakan bantuan excavator. Umumnya excavator yang digunakan yakni excavator Micro/mini PC40, PC45, PC-50, hal ini karena bentuknya yang kecil/mini mempermudah untuk pergerakan.
2. Pembuatan jalan tol
Proyek pembuatan jalan tol sudah pasti menggunakan excavator Standard PC70, PC-75 dalam pengerjaannya. Umumnya terdapat beberapa excavator yang digunakan, meliputi Crawler Excavator dan Dragline Excavator. Kemudian juga terdapat alat berat lainnya seperti Bulldozer, Vibratory Roller, dan sebagainya.
3. Pembuatan gedung
Pembuatan gedung saat ini harus menggunakan alat-alat berat, hal ini bertujuan untuk keefektifan dan kekuatan konstruksi dari gedung tersebut. Alat berat yang digunakan meliputi excavator Medium PC-200, PC-280 , tower crane, dump truck, concreate pump, dan sebagainya.
Tips Memilih Penyewaan Alat Berat
- Memilih perusahaan yang terpercaya
- Memilih perusahaan yang memiliki banyak jenis alat berat dengan kualitas yang bagus
- Memastikan semua alat berat yang dibutuhkan tersedia di perusahaan tersebut
- Memilih perusahaan penyewaan alat berat yang harganya sesuai dengan budget
Kobaindo sebagai perusahaan layanan penyewaan alat berat memiliki berbagai armada yang berkualitas dari SANY, CATERPILLAR, HITACHI, TCM, KOBELCO, hingga KOMATSU. Harga sewa perjam untuk masing-masing jenis excavator mulai dari harga Rp 199.000, untuk lebih detail dapat menghubungi WA/Telp 081274835650.